| Petitum |
- Mengabulkan Permohonan PEMOHON sepenuhnya;
- Menetapkan bahwa Sertipikat Nomor 00494/Bumi Agung, terdaftar atas nama M. SOLEH BIN AHMAD KASDANI, lahir di Adimulyo, tanggal 18 April 1963, adalah satu orang yang sama dengan M. SOLEH, lahir di Adimulyo, tanggal 18 April 1963;
- Memerintahkan kepada PEMOHON untuk melaporkan kepada Kantor Pertanahan Kabupaten Pesawaran agar nama PEMOHON pada sertipikat hak milik tersebut dapat dirubah, dari yang sebelumnya “M. SOLEH BIN AHMAD KASDANI” menjadi “M. SOLEH”;
- Menetapkan dan membebankan biaya perkara sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
|